Monday, June 19, 2017

MENGATASI FILE CORRUPT DI WINDOWS 10

Cara mengatasi file yang corrupt di windows lewat CMD, berikut langkah-langkahnya :

  • Klik kanan di logo start windows pilih command prompt ( admin )







  • Ketik saja atau copy paste di bawah ini
sfc /scannow
          lalu tekan enter, proses ini memakan waktu yang cukup lama     





  • Setelah hasil selesai SFC akan memberikan file sytem yang berhasil di perbaiki. Contoh hasil seperti menunjukkan 
Verification 100% complete
  • Mungkin setiap hasil berbeda beda tergantung kerusakannya.


EmoticonEmoticon